Partisipasi Masyarakat Sekitar Kolam Alam Tilanga Dalam Konservasi Sumber Daya Air

Authors

  • Jalaluddin Suyuti Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Indonesia Toraja
  • Jufri Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Indonesia Toraja
  • Dandy Trisakty Habibi Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Indonesia Toraja
  • Nataniel Patanggu Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Indonesia Toraja
  • Wiliam Erga Para’pak Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Indonesia Toraja
  • Dian Pranata Putra Ambali Program Studi Teknik Sipil Universitas Kristen Indonesia Toraja

DOI:

https://doi.org/10.47178/dynamicsaint.v6i2.1404

Keywords:

Partisipasi Masyarakat, Konservasi, Sumber Daya Air, Kolam Alam Tilanga'

Abstract

Kolam Alam Tilanga adalah salah satu sumber air di Toraja dan dapat mendukung kegiatan sosial dan ekonomi masyarakat sekitar. Selain itu, kolam alam tilanga sering dijadikan tempat mistis dan memiliki potensi wisata yang luar biasa. Namun selain memiliki potensi besar dalam kehidupan masyarakat, kolam alam tilanga juga dapat menimbulkan berbagai bencana jika tidak dilindungi. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis partisipasi masyarakat sekitar Kolam Alam Tilang’ dalam konservasi sumber daya air. Partisipasi masyarakat dibagi dalam dua kategori yaitu partisipasi kurang dan partisipasi baik yang dihitung berdasarkan skala likert. Sedangkan pengaruh variabel bebas umur (X1), pendidikan (X2), pendapatan (X3), lama tinggal (X4) dan persepsi (X5) terhadap variabel terikat partisipasi yang dihitung menggunakan analisis diskriminan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa partisipasi masyarakat sekitar Kolam Alam Tilanga’ dalam konservasi sumber daya air sudah baik. Variabel yang signifikan membedakan adalah Umur responden.

References

M. K. Sallata, “KONSERVASI DAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR BERDASARKAN KEBERADAANNYA SEBAGAI SUMBER DAYA ALAM,” vol. 12, hlm. 12.

S. Akhmaddhian, “PENGARUH KEBIJAKAN PEMERINTAH DAERAH DALAM KONSERVASI SUMBER DAYA AIR TERHADAP KESADARAN LINGKUNGAN MASYARAKAT KABUPATEN KUNINGAN,” UNIFIKASI J. Ilmu Huk., vol. 4, no. 1, Jan 2017, doi: 10.25134/unifikasi.v4i1.477.

A. A. S. D. Rahadiani, I. G. B. Sila Dharma, dan I. N. Norken, “PARTISIPASI MASYARAKAT SEKITAR DANAU BERATAN DALAM KONSERVASI SUMBER DAYA AIR,” J. Spektran, Jul 2014, doi: 10.24843/SPEKTRAN.2014.v02.i02.p06.

T. Rosy, “Analisis Diskriminan,” hlm. 1–10.

B. U. S. Gina, “Modul 3 Konservasi Sumber Daya Air,” hlm. 30.

R. J. Kodoatie dan R. Sjarief, Tata Ruang Air. Penerbit Andi, 2010.

E. D. Nopembereni dan - Sugiyanto, “MODEL PARTISIPASI MASYARAKAT PINGGIR SUNGAI DALAM PROGRAM PENGELOLAAN LINGKUNGAN PERMUKIMAN BERBASIS KOMUNITAS DI KELURAHAN PAHANDUT SEBERANG KOTA PALANGKA RAYA KALIMANTAN TENGAH,” Agric, vol. 29, no. 1, hlm. 43, Okt 2017, doi: 10.24246/agric.2017.v29.i1.p43-54.

F. Fadil, “PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN DI KELURAHAN KOTABARU TENGAH,” hlm. 12, 2013.

S. R. Nurbaiti dan A. N. Bambang, “Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Partisipasi Masyarakat dalam Pelaksanaan Program Corporate Social Responsibility (CSR),” vol. 14, hlm. 5, 2017.

S. Dharma, P. Jadmiko, dan E. Azliyanti, Aplikasi SPPS Dalam Analisis Multivariates. LPPM Universitas Bung Hatta, 2020. [Daring]. Tersedia pada: https://lppm.bunghatta.ac.id/images/buku_2020/APLIKASI_SPPS_DALAM_ANALISIS_MULTIVARIATES.pdf

Downloads

Published

2023-03-15

How to Cite

[1]
“Partisipasi Masyarakat Sekitar Kolam Alam Tilanga Dalam Konservasi Sumber Daya Air”, dynamicsaint, vol. 6, no. 2, pp. 57–66, Mar. 2023, doi: 10.47178/dynamicsaint.v6i2.1404.

Similar Articles

11-20 of 81

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)