ANALISIS PENGARUH WAKTU PERLAKUKAN PANAS TERHADAP NILAI KEKERASAN KARBURASI BAJA KARBON RENDAH

Authors

  • Yeni Yusuf Tonglolangi Universitas Kristen Indonesia Toraja

DOI:

https://doi.org/10.47178/dynamicsaint.v2i2.106

Keywords:

Baja Karbon, waktu perlakukan panas, karburasidan nilai kekerasan

Abstract

Logam mempunyai peran aktif dalam kehidupan manusia, oleh karena itu dilakukan usaha untuk memperbaiki sifat-sifat dari logam tersebut yaitu merubah sifat mekanis dan sifat fisiknya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh waktu perlakuan panas terhadap kekerasan baja karbon rendah.Salah satu cara untuk meningkatkan nilai kekerasannya adalah dengan melakukan proses karburasi, yaitu proses perlakuan panas untuk mendapatkan kulit logam yang lebih keras dari sebelumnya.

Dari hasil penelitian diperoleh dari variasi waktu perlakukan panas 30 menit, 45 menit, 60 menit dan 75 menit dengan media pendingin air garam, diperoleh nilai kekerasan tertinggi pada waktu pemanasan 75 menit yaitu 69,67 kg/mm2.

Published

2017-12-14

How to Cite

[1]
“ANALISIS PENGARUH WAKTU PERLAKUKAN PANAS TERHADAP NILAI KEKERASAN KARBURASI BAJA KARBON RENDAH”, dynamicsaint, vol. 2, no. 2, pp. 366–371, Dec. 2017, doi: 10.47178/dynamicsaint.v2i2.106.

Similar Articles

31-40 of 83

You may also start an advanced similarity search for this article.