TONGKONAN SEBAGAI PUSAT LITERASI BACA DAN LISAN BAGI ANAK-ANAK PADA TINGKAT KEAS 1-3 SD DI LEMBANG KAYUOSING

Penulis

  • Kaban Kaban Universitas Kristen Indonesia Toraja
  • Rigel Sampelolo universitas Kristen Indonesia Toraja

DOI:

https://doi.org/10.47178/tongkonan.v1i2.1755

Kata Kunci:

Tongkonan, pusat literasi baca dan lisan, anak SD kelas 1-3, Lembang Kayuosing

Abstrak

Tongkonan Sebagai Pusat Literasi Baca dan Lisan bagi Anak-Anak Pada Tingkat Kelas 1-3 SD di Lembang Kayuosing. Anak-anak di Lembang Kayuosing, khususnya anak pada usia SD 1 sampai 3 pada umumnya mengalami kelemahan kemampuan dalam literasi baca, selain itu mereka  juga lemah dalam menyimak. Kegiatan tersebut dilaksanakan untuk meningkatkan kemampuan literasi baca dan lisan anak pada usia kelas1 sampai kelas 3 SD di lembang tersebut. Metode yang dilakukan adalah bimbingan dengan pedekatan sahabat dan menggunakan media lokal dan cerita rakyat. Kegiatan juga sering disertai dengan permainan unttuk merangsang semangat siswa  dalam belajar. Hasil dari kegiatan bimbingan di tongkonan ini menunjukkan bahwa siswa mengalami rasapercaya diri dalam belajar membaca nyaring, mereka juga bisa mengetahui terkait dengan cerita rakyat toraja terkait dengan tongkonan atau cerita rakyat pada umumnya. Mereka juga mulai fokus pada saat mendengarkan ceritra.

Unduhan

Diterbitkan

2022-12-31

Cara Mengutip

TONGKONAN SEBAGAI PUSAT LITERASI BACA DAN LISAN BAGI ANAK-ANAK PADA TINGKAT KEAS 1-3 SD DI LEMBANG KAYUOSING. (2022). TONGKONAN: JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT, 1(2), 60-63. https://doi.org/10.47178/tongkonan.v1i2.1755