Pembelajaran Dalam Jaringan (Daring) Masa Pandemic Covid-19
DOI:
https://doi.org/10.47178/elementary.v3i1.997Keywords:
Covid-19, daring, wilayah daerahAbstract
Penyebaran Covid-19 berdampak besar bagi masyarakat dan dunia pendidikan di Indonesia. Perubahan paling dirasakan ialah pergantian bentukpembelajar yang tadinya dilakukan dalam tatap muka di kelas diganti menjadipembelajaran dalam jaringan (daring). Pembelajaran daring harus dilakukan 100 persen tanpa pilihan untuk menghindari Penyebaran Covid-19 sedangkan tidak semua daerah siap dengan system Pembelajaran Daring. Maka dari itu tulisan ini membahas tentang fakta dari pembelajaran dari di wilayah daerah yang secara infrastruktur belum siap.Penelitian dikaji dari hasil wawancara dan sumber-sumber data lainnya.